Profil

Unit Teknologi Informasi & Komunikasi

Unit Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK) adalah salah satu Unit Penunjang yang memiliki tugas melakukan pengelolaan teknologi informasi & komunikasi.

Tugas dan Fungsi

  1. Penyusunan rencana, program, dan anggaran Unit Teknologi Informasi dan Komunikasi;
  2. Pembangunan infrastruktur dan jaringan teknologi informasi dan komunikasi serta sistem sumber daya informasi;
  3. Pemeliharaan dan perawatan infrastruktur dan jaringan teknologi informasi dan komunikasi;
  4. Pemberian layanan teknologi informasi dan komunikasi;
  5. Pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan pelaporan kegiatan Unit Teknologi Informasi dan Komunikasi; dan
  6. Pelaksanaan urusan tata usaha Unit Teknologi Informasi dan Komunikasi.

Kegiatan dan Pelayanan

Network Operation Center

Network Operation Center (NOC) Adalah tempat administrator yang mengawasi, memantau dan mengamankan jaringan komunikasi. Berupa sebuah ruangan yang berisi visualisasi dari jaringan atau jaringan yang sedang dipantau, workstation di mana status rinci jaringan dapat dilihat, dan perangkat lunak yang diperlukan untuk mengelola jaringan.

Struktur Organisasi

Speedtest
Provided by OpenSpeedtest.com

Pegawai Unit TIK

 

Tenaga Profesional

Selamet Kiki Pranoto, S.Kom., MTCNA., MCE.
Kepala Unit TIK
Ahmad Zakaria, S.Kom.
Staf Bidang
IT Support & Operator Multimedia
-
Staf Bidang
Basis Data dan Sistem Informasi
Moh. Erton Pati Gustian, S.Kom.
Staf Bidang
Infrastruktur Jaringan
Lancar303 Lancar303 Lancar303 Lancar303