Politeknik Pariwisata Lombok adalah perguruan tinggi negeri yang menyelenggarakan program pendidikan vokasi di bidang kepariwisataan di lingkungan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang Pariwisata.

Jiwa Korsa 2021

Poltekpar Lombok menggelar kegiatan Jiwa Korsa bertempat di Desa Sembalun dari tanggal 11 s.d. 13 Juni 2021. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan semangat dan motivasi kerja antar pegawai dan pimpinan di lingkungan Politeknik Pariwisata Lombok.

Translate »